Rabu, 30 September 2020

Equity World | Harga emas turun 0,18% ke level US$ 1.894 per ons troi di pasar spot

 Equity World | Harga emas turun 0,18% ke level US$ 1.894 per ons troi di pasar spot

Equity World | Harga emas spot turun pada Rabu (30/9) pagi. Mengutip Bloomberg pada pukul 09.52 WIB, harga emas spot bertengger di level US$ 1.894,72 per ons troi alias melemah 0,18%.

Sementara harga emas berjangka Comex untuk pengiriman Desember 2020 melemah 0,19% ke level US$ 1.899,60 per ons troi.

Pelemahan emas terbantu oleh indeks dolar AS yang koreksi 0,1% terhadap sejumlah mata uang saingannya. Ini membuat emas yang diperdagangkan dalam the greenback menjadi lebih murah bagi pemegang mata uang lainnya.  

Presiden AS Donald Trump dan kandidat dari Partai Demokrat Joe Biden akan segera memulai debat presiden pertama mereka. Sejumlah analis politik menyebut debat ini menjadi peluang terbaik Trump untuk membalikkan persaingan setelah dia secara konsisten tertinggal dari Biden dalam jajak pendapat.


Harga Emas Hari Ini, 30 September 2020 | Equity World


Di sisi lain, Ketua DPR AS Nancy Pelosi berharap, kesepakatan bantuan virus corona dengan Gedung Putih dapat terjadi di minggu ini. Hal tersebut diungkapkan Pelosi setelah berbicara dengan Menteri Keuangan Steve Mnuchin.

Selain itu, Ketua Federal Reserve New York John Williams mengatakan, pemulihan ekonomi AS dari resesi terkait virus corona ternyata lebih kuat dari yang diharapkan. Namun dia tetap menegaskan bahwa ekonomi Negeri Paman Sam baru bisa seutuhnya pulih dalam tiga tahun mendatang.



Senin, 28 September 2020

Equity World | Masih Pagi, Harga Emas Sudah Turun Tipis

 Equity World | Masih Pagi, Harga Emas Sudah Turun Tipis

Equity World | Harga emas bergerak bervariasi pada perdagangan hari ini, Senin (28/9/2020). Emas diperkirakan tertekan

Berdasarkan data Bloomberg, harga emas di pasar spot terpantau naik 0,01 persen ke posisi US$1.861,77 per troy ounce pada pukul 07.00 WIB.

Sementara, emas berjangka Comex kontrak Desember 2020 juga naik 0,01 persen ke level US$1.861 per troy ounce. Indeks dolar di sisi lain turun 0,11 persen ke posisi 94,5340


Namun, berselang 30 menit kemudian, harga emas berbalik melemah. Emas spot turun 0,05 sedangkan emas berjangka Comex turun 0,10 persen dibandingkan dengan posisi penutupan Jumat (25/9/2020).

Sepanjang pekan lalu, emas mengalami tekanan kuat akibat ketidakpastian stimulus untuk pemulihan ekonomi Amerika Serikat.

Emas berjangka jatuh turun 4,9 persen, terbesar dalam setidaknya enam minggu. Di sisi lain, dolar AS terus menguat dan mencetak penguatan mingguan sejak awal April 2020. Alhasil, harga emas pun sudah longsor di bawah level US$1.900 per troy ounce.


Harga Emas Hari Ini, 28 September 2020 | Equity World



"Partai Republik dan Demokrat berada di halaman yang sama tentang menempatkan beberapa stimulus tetapi mereka tidak dapat memutuskan jumlah dan ketidakpastian yang mendorong investor menuju dolar," kata Edward Moya, analis pasar senior di OANDA di New York, seperti dilansir dari Antara.

Indeks dolar terus menguat pada Jumat (25/9/2020) sebagai reaksi terhadap pernyataan beberapa anggota Federal Reserve yang menunjukkan bahwa konsensus sebelumnya tentang suku bunga tetap nol selama tiga tahun ke depan tidak akurat dan bahwa suku bunga bisa naik lebih tinggi.

Seorang anggota parlemen utama mengatakan Partai Demokrat di DPR AS sedang mengerjakan paket stimulus virus corona senilai 2,2 triliun dolar AS yang dapat dipilih minggu depan.

Jumat, 25 September 2020

PT Equityworld | Update Harga Emas Bisnis Muda, Edisi 24 September 2020

 PT Equityworld | Update Harga Emas Bisnis Muda, Edisi 24 September 2020

PT Equityworld | Kilau emas meredup pagi ini (24/9), Be-emers. Bahkan, emas global terpental dari level US$1.900 per troy ounce!

Berdasarkan data Bloomberg, pukul 10:07 WIB, harga emas Comex kontrak Desember 2020 terkoreksi hingga 0,34 persen ke level US$1.862 per troy ounce. Sementara emas Spot, pergerakannya juga turun 0,16 persen ke level US$1.860,40 per troy ounce.

Di sisi lain, dikutip dari laman Bisnis, pelemahan harga emas global ini terjadi seiring indeks dolar AS yang justru menguat 0,43 persen pada penutupan perdagangan kemarin (23/9). Penguatan tersebut karena memudarnya harapan terhadap stimulus dari AS.



Harga emas "rebound" dari penurunan 3 hari beruntun saat dolar melemah | PT Equityworld


Hal serupa juga terjadi pada harga emas di Butik Emas LM Antam hari ini. Terpantau emas cetakan PT Aneka Antam Tbk ini terus melanjutkan koreksi.

Berdasarkan info dari laman Logam Mulia, untuk emas Antam ukuran 1 gram, harganya turun hingga Rp5.000. Sedangkan untuk ukuran terkecil, yakni 0,5 gram, harganya turun Rp2.500 dari perdagangan sebelumnya.
 
Ukuran
(gram)     Harga Emas Antam
0,5     Rp531.000
1     Rp1.002.000
5     Rp4.790.000
10     Rp9.515.000

Rabu, 23 September 2020

PT Equityworld | Turun lagi! Harga emas hari ini (23/9) di Butik Emas Antam susut Rp 2.000 per gram

 PT Equityworld | Turun lagi! Harga emas hari ini (23/9) di Butik Emas Antam susut Rp 2.000 per gram

PT Equityworld | Harga emas hari ini di Butik Emas, Logam Mulia, Aneka Tambang (Antam)  turun Rp 2.000 per gram pada Rabu (23/9).

Berikut tabel harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya, belum termasuk pajak.

Harga Emas Antam
Ukuran (gram)     Harga (23/9)     Harga (22/9)     Perubahan
0.5         533.500         534.500         -0,19
1         1.007.000     1.009.000     -0,20
2         1.954.000     1.958.000     -0,20
3         2.906.000     2.912.000     -0,21
5         4.815.000     4.825.000     -0,21
10         9.565.000     9.585.000     -0,21
25         23.787.000     23.837.000     -0,21
50         47.495.000     47.595.000     -0,21
100         94.912.000     95.112.000     -0,21


Emas turun lagi, dolar AS lanjutkan kenaikan | PT Equityworld



Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan 1 gram emas Antam pada Rabu (23/9) berada di Rp 1.007.000. Harga emas Antam ini turun Rp 2.000 per gram dari harga Selasa (22/9) di Rp 1.009.000.

Adapun harga pembelian kembali atau buyback emas Antam menjadi Rp 904.000 per gram.